Dua Oknum Anggota DPRD Morut Asyik Mainkan Gawainya saat RDP
Morut, Teraskabar.id – Rapat Dengar Pendapat (RDP) antara DPRD Kabupaten Morowali Utara (Morut) dengan sejumlah pimpinan organisasi perangkat daerah (OPD) membahas persoalan pasar rakyat Kolonodale, Senin (30/10/2023). RDP yang dipimpin oleh Ketua DPRD Morut Wardhah Daeng Mamala diwarnai dengan perbuatan dua oknum anggota DPRD yang tak patut ditiru. Kedua oknum anggota DPRD Morut tersebut adalah, […]