Bupati Morowali Taslim

Bupati Morowali: Pemda akan Buat Regulasi Dukung Kesejahteraan Satlinmas

Morowali, Teraskabar.id – Bupati Morowali, Taslim secara resmi menutup pendidikan dan pelatihan (Diklat) Linmas se Kabupaten Morowali tahun 2023 bertempat di Halaman Kantor Satpol PP, Desa Bente Bungku Tengah, Kamis (20/08/2023). Taslim bertindak sebagai pembina apel dalam apel penutupan kegiatan ini menyerahkan secara simbolis sertifikat pendidikan dan pelatihan linmas kepada perwakilan linmas dari 10 kecamatan […]

PT Vale Serah Terima PKM Bahomotefe ke Pemda Morowali Usai Renovasi

Morowali, Teraskabar.id – Bidang kesehatan merupakan salah satu prioritas PT Vale Indonesia Tbk (PT Vale). Hal itu diwujudkan lewat pelaksanaan program Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat (PPM) di semua wilayah kerjanya, termasuk di Site Morowali. Terbaru, PT Vale melaksanakan kegiatan serah terima renovasi hibah Pelayanan Kesehatan Masyarakat (PKM) Bahomotefe kepada Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Morowali yang […]

Pemkab Morowali Hibahkan Lahan untuk Pembangunan Kantor Unit Siaga SAR

Morowali, Teraskabar.id – Bupati Morowali Drs. Taslim menyerahkan akta hibah tanah seluas 5000 meter persegi kepada  Unit Siaga SAR Morowali. Akta hibah tanah tersebut diserahkan langsung kepada Kepala Subseksi Operasi dan Siaga SAR Kantor Pencarian dan Pertolongan Palu di Aula Kantor Bupati Morowali, Senin (13/3/2023). “Semoga tanah ini bermanfaat sehingga besar harapan kami agar pembangunan  […]

VP Direktur PT Vale Tinjau Kesiapan Proyek Blok Bahodopi

Morowali, Teraskabar.id– Vice President (VP) Director PT Vale Indonesia Tbk (PT Vale), Adriansyah Chaniago melakukan peninjauan ke lokasi mega proyek pembangunan pabrik nikel di Blok Bahodopi, Sulawesi Tengah (Sulteng), Minggu (22-23/5/2022). Kehadirannya untuk menegaskan jika perseroan memiliki komitmen dan keseriusan untuk mempercepat proses pembangunan di dua lokasi tersebut. Di Blok Bahodopi, Adriansyah Chaniago didampingi  Senior […]

Bupati Morowali Salut Komitmen PT Vale Jalankan  CSR

Morowali, Teraskabar.id- Bupati Morowali Taslim menyampaikan rasa salut dan apresiasinya pada PT Vale Indonesia Tbk ( PT Vale) dalam menjalankan program Corporate Social Responsibility (CSR) di daerahnya. Menurutnya, PT Vale merupakan perusahaan yang paling konsisten dengan  kewajiban CSR, padahal perusahaan ini belum beroperasi mengolah lahannya. “Kalau tentang CSR,  PT Valelah perusahaan yang paling konsisten dengan […]

Porprov IX-2022 di Banggai,  Bupati Morowali Siapkan Bonus Total Rp1 Miliar bagi Atlet

Morowali, Teraskabar.id– Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) Morowali yang pertama kali dilaksanakan sejak Morowali mekar  tahun 2000 atau 22 tahun silam ini, diikuti 1.062 atlet utusan dari 9 kecamatan se Kabupaten Morowali. Bupati Morowali Drs Taslim meminta atlet yang berlaga event Porkab ini bisa menjunjung tinggi sportivitas. Serta ia berharap melalui Porkab ini bisa menyeleksi atlet […]

Nizar Rahmatu Inginkan PORKAB Morowali Lahirkan Atlet Sulteng Emas

Morowali, Teraskabar.id – Ketua umum KONI Sulteng M. Nizar Rahmatu menghadiri Pekan Olahraga Kabupaten (Porkab) perdana tingkat Kabupaten Morowali yang dibuka langsung  Bupati Morowali Drs Taslim, serta dihadiri Wakil Bupati Dr Najamudin, Ketua umum KONI kabupaten Morowali Hj. Arnila M. Ali serta unsur Muspika Morowali. Hadir juga jajaran pengurus KONI Sulteng  Warsita, Dr Humaedi dan […]

Pj Sekprov: Kepindahan Rahmansyah Ismail ke Pemprov Tak Disetujui Bupati Morowali

Palu, Teraskabar.id– Keputusan Panitia Seleksi Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama (JPTP) Pemerintah Provinsi Sulawesi Tengah yang mencantumkan Ir. A. Rahmansyah Ismail, M,Agr, MP sebagai salah satu calon Kepala Dinas ESDM Sulteng, tidak mendapat persetujuan dari Bupati Morowali. Hal itu diungkapkan Pj Sekprov Faizal Mang sebagaimana dikutip dari rilis Biro Adpim Setdaprov Sulteng, Kamis (3/3/2022). Pj Sekprov […]

Bupati Morowali: Pendapatan Tidak Hanya Didongkrak Melalui Sektor Pertambangan

Morowali, Teraskabar.id– Upaya menekan angka kemiskinan di Kabupaten Morowali, Sulawesi Tengah,  dibutuhkan inovasi untuk mengembangkan potensi masing-masing wilayah, sehingga pendapatan tidak hanya didongkrak melalui sektor pertambangan saja. “Kita berharap terjadi pemerataan ekonomi di Morowali.  Olehnya, kita dituntut untuk mengembang potensi setiap wilayah di Morowali untuk mewujudkan kehidupan masyarakat yang layak dan sejahtera,” kata Bupati Morowali […]

Pemkab Morowali Siapkan Dana Pendidikan Rp128 Miliar, Anak SD dan SMP Dapat Bantuan Ipad

Morowali, Teraskabar.id– Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Morowali, Sulawesi Tengah, mengalokasikan anggaran pendidikan sebesar Rp128 Miliar, untuk mendorong tercapainya pendidikan berkualitas di daerah itu. ‘’Penyiapan alokasi dana pendidikan merupakan bentuk keseriusan kami mendorong pendidikan berkualitas di Kabupaten Morowali,” kata Bupati Morowali Drs. Taslim saat melantik 57 orang kepala sekolah tingkat SD dan SMP se Kabupaten Morowali tahun […]

More posts