Warga Segel Kantor Desa, Tuntut Kades Loli Dondo Donggala Segera Mundur
Donggala, Teraskabar.id – Warga segel kantor Desa Loli Dondo, Kecamatan Banawa, Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah (Sulteng), Selasa (18/2/2025), menuntut pengunduran diri Kepala Desa (Kades) setempat. Berdasarkan keterangan yang didapatkan, aksi penyegelan ini dipicu oleh ketidakpuasan warga terhadap kepemimpinan sang Kades, yang dianggap tidak menjalankan tugasnya dengan baik. “Tuntutan terhadap Kades untuk segera mundur, juga karena […]