Festival PAI 2022, Tim Sulteng Berhadapan Tim Sumut

Palu, Teraskabar.id – Festival Pendidikan Agama Islam (PAI) Sekolah Menengah Atas (SMA) dan Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) 2022, memasuki babak penyisihan Lomba Debat atau Islamic Trending Issues Debate Competition, Sabtu (15/10/2022). Pada babak penyisihan Festival PAI 2022, Tim Sulawesi Tengah (Sulteng) berhadapan dengan Tim Sumatera Utara (Sumut). Tim Sulteng diwakili Moh Alfiqram Lumuan dari SMAN […]