BMKG Sebut Sulteng Diguyur Hujan, Empat Daerah Hadapi Cuaca Ekstrim

Palu, Teraskabar.id– Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BKMG) Kelas II Mutiara Sis Aljufri Palu, Sulawesi Tengah (Sulteng) melaporkan hampir semua wilayah di Sulteng masih diguyur hujan beberapa hari ke depan. Baik hujan intensitas  sedang  sampai dengan tinggi. Prakirawan Cuaca BMKG Kelas II Sis Aljufri, Moh Fathan mengatakan, di beberapa wilayah Sulteng, selain hujan dengan intensitas […]