Rumah Pribadi Siap Dijadikan Posko Pemenangan, Ketua PKS Sigi Biromaru Alihkan Dukungan ke Rizal-SYP
Sigi, Teraskabar.id – Ketua Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Sigi Biromaru, Fatnun W. Sesentina melakukan manuver politik mengejutkan di Pilkada Sigi 2024. Ia berani mengambil langkah politik berseberangan dengan partai politik tempat ia bernaung. Fatnun secara resmi mengalihkan dukungannya ke pasangan Rizal Intjenae – Samuel Yansen Pongi (RESMI) untuk Pilkada Sigi 2024. Padahal DPD PKS Kabupaten […]