Tinjau Pasar Muara Bungo, Presiden Jokowi Tekankan Pentingnya Revitalisasi Pasar
Jakarta, Teraskabar.id – Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) meninjau Pasar Muara Bungo, di Kabupaten Bungo, Jambi, Kamis (4/4/2024) untuk mengecek kondisi pasar dan ketersediaan bahan pokok. Dalam pernyataannya, Presiden Jokowi menekankan pentingnya perbaikan infrastruktur pasar atau revitalisasi untuk meningkatkan kesejahteraan pedagang dan memastikan keberlangsungan ekonomi lokal. “Ini yang paling penting, Pasar Muara Bungo ini […]