LPKA Palu Ajak ABH Dukung Program Stop Bullying
Palu, Teraskabar.id – Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Palu berupaya menghadirkan kesan yang lebih humanis, bahkan ramah anak. Dalam hal ini memberikan penguatan serta pemberian edukasi secara rutin kepada seluruh Anak Berhadapan dengan Hukum (ABH) dalam upaya menghentikan aksi perundungan terhadap anak guna mendukung program stop bullying, Senin (15/1/2024). Kegiatan tersebut dibawakan oleh […]