Masjid Sultan Suleiman yang Dibombardir Rusia Lindungi Anak-anak
Jakarta, Teraskabar.id– Pasukan Rusia membombardir masjid di kota Mariupol di wilayah selatan Ukraina. Diberitakan Reuters, Kementerian Luar Negeri Ukraina menyatakan di masjid itu tengah berlindung 80 orang dewasa dan anak-anak, termasuk warga negara Turki.“Masjid Sultan Sulaiman di Mariupol tengah diserang oleh Rusia,” kata Kemenlu Ukraina, lewat akun Twitter resmi, dikutip dari CNNindonesia.Pemerintah Ukraina sendiri menuding […]