Pemda Donggala

Puluhan ASN Donggala Terima Satya Lencana di HUT Sumpah Pemuda

Donggala, Teraskabar.id – Pemerintah Daerah (Pemda) Donggala melalui BKPSDM memberikan penghargaan Satya Lencana Karya Satya kepada ASN yang telah menjalani pengabdian 10, 20 dan 30 tahun. Penghargaan itu diserahkan oleh Sekda Donggala, Rustam Efendi, Senin (28/10/2024), usai upacara peringatan HUT Sumpah Pemuda ke-96 tahun. Baca juga: Ini Risiko Bila ASN Donggala Tidak Bisa Mengisi E-Kinerja Kepala […]

Jaga Stabilitas Harga Jelang Pilkada 2024, Pemda Donggala Gelar High Level Meeting TPID

Donggala, Teraskabar.id – Penjabat Bupati Donggala, Moh Rifani Pakamundi membuka secara resmi kegiatan High Level Meeting Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID). Kegiatan itu dilaksanakan di ruang Kasiromu, Kantor Bupati Donggala, Jumat (11/10/2024). Hadir pada acara tersebut Sekretaris Daerah, Rustam Effendi, Kepala Perwakilan BI Sulawesi Tengah, Forkopimda, serta para kepala organisasi perangkat daerah (OPD). Pj Bupati […]

Dua ASN Pelaku Pencurian 36 BPKB Mobil Pemda Donggala Diamankan Polisi

Donggala, Teraskabar.id – Dua pelaku pencurian Bukti Tanda Kendaraan Bermotor (BPKB) mobil dinas Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Donggala, Sulawesi Tengah (Sulteng) dan tindak pencurian motor berhasil diamankan Polres Donggala. Hal itu terungkap saat  press release kasus tindak pidana umum (Pidum) berupa pencurian BPKB mobil dinas Pemda Donggala dan pencurian motor dipimpin Kapolres Donggala AKBP Efos […]