Anwar Hafid Tinjau Pelaksanaan BSPS, Kali Pertama Anggota DPR-RI ke Uwentumbu Kota Palu

Palu, Teraskabar.id –  Anggota DPR RI Daerah Pemilihan (Dapil) Sulawesi Tengah (Sulteng) Drs. H. Anwar Hafid, MSi melakukan kunjungan  ke Kampung Uwetumbu Kelurahan Kawatuna, Kecamatan Mantikulore, Kota Palu, Ahad (12/3/2023). Lawatan kerja anggota Komisi V ini untuk memastikan secara langsung sejauhmana  kesiapan pelaksanaan program Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya (BSPS) Kementerian PUPR yang dikelola Balai Pelaksana […]